Konfigurasi OSPF di Cisco Packet Tracer

Assalamualaikum wr.wb
Bertemu lagi bersama saya Muhammad Arief Rahman. Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang Konfigurasi OSPF.

A. PENGERTIAN
Open Shortest Path First ( OSPF ) adalah protokol routing untuk jaringan Internet Protocol (IP). Ia menggunakan algoritma link state routing (LSR) dan termasuk dalam kelompok protokol gateway interior (IGP), yang beroperasi dalam sistem otonom tunggal (AS).

B. LATAR BELAKANG
Karena Training cisco hari ini membahas tentang OSPF.

C. MAKSUD & TUJUAN 
Ingin memahami tentang OSPF & cara konfigurasinya.

D. PEMBAHASAN 
- Pertama, buatlah topologinya terlebih dahulu.

- Konfigurasi dengan CLI di Router Lampung.

- Konfigurasi dengan CLI di Router Yogyakarta.

- Konfigurasi dengan CLI di Router Klaten.

- Jika semua sudah di konfigurasi, lakukan tes koneksi menggunakan PING atau PDU, jika successful maka konfigurasi sudah selesai.


E. KESIMPULAN
Menggunakan OSPF disarankan untuk menghubungkan jaringan yang berbeda vendor.

0 Comments